Bekerja sama dengan Phillipe Halsman, Dali dan Halsman melakukan teknik dan trik seperti menggantungkan kanvasnya dari atas, dan sang istri dari si fotografer tersebut memegang kursinya, 3 ekor kucing yang dilempar ke udara oleh asisten Halsman, (sebanyak 28 kali dalam prosesnya- jangan tanya saya bagaimana nasib sang kucing) berbarengan dengan seember air, dan sang seniman sendiri yang melompat ke udara (berkali-kali dalam proses pengambilan gambar).
Sampai saat ini, karya itu masih dikenang sebagai salah satu karya klasik, dimana fotografi sureal juga mulai dikembangkan di masa itu.
Lihat karyanya :

Cek di situs ini dan galeri foto ini.
No comments:
Post a Comment