Thursday, March 24, 2005

Rob Zombie alias Ujang Pocong

Frontman dan otak dari band metal lawas ; White Zombie dan bandnya sendiri saat ini Rob Zombie. Bung yang satu ini gak pernah berhenti bikin image image kartun yang seram seram. Parodi dari filem filem horror lama tahun 40 an, interest dengan sosok kartun yang 'sakit' dan imajinasinya tentang aksi pangung kuburan a la retro.

Image hosted by Photobucket.com

Beberapa albumnya sudah saya koleksi, albumnya sendiri di White Zombie, mulai dari La Sexorcisto: Devil Music Volume One (1992) sampai Astro-Creep 2000 (1995), hanya itu album penuh yang mereka rilis. Dan selanjutnya dengan bendera Rob Zombie sendiri, merilis 2 album penuh juga, Helbilly Deluxe (1998) dan Sinister Urge (2001). Untuk beberapa hal memang orang ini penuh kejutan dan mengemas artistik sedemikian rupa. Terutama dari kemasan, komik dan image yang di tawarkannya. Mcfarlane mengeluarkan action figure Rob Zombie yang lebih mirip makhluk dari neraka (ada yang protes soal neraka nerakaan) dengan garapan detil yang artistik.

Image hosted by Photobucket.com

Berbagai macam proyek di kerjakannya, mulai dari bikin film, soundtrack untuk film film horror, games dan serial TV serta komik pun masih di garapnya. Ada beberapa film yang di garap seperti "House of 1000 Corpses" dan "The Devil's Rejects" (yang paling baru), yang memang di garap seperti Horror B-Movies.

Image hosted by Photobucket.com

Untuk info lebih lanjut : klik

3 comments:

Anonymous said...

duh syerem banget om poster2nya :D

*)Iin

cardinale said...

cuma nambahin aja :

Rob jg pernah bikin animasi buat film Beavis and Butthead Do America. Dia yg bikin scene waktu B&BH terdampar digurun pasir trus mulai berhalusinasi.
--ACID!!--

Anonymous said...

yoi utk urusan yang satu ini gw setuju ama loe man!!!!!, he is teh demon that many people want it!!!!, teruskan cadas mu nak sampai api neraka itu berubah menjadi api cinta